Cara Mudah Promosi di Google
Perkembangan teknologi dan informasi membuka peluang besar untuk membangun usaha berbasis internet.
Namun demikian persaingan juga kian ketat karena semakin luas arena persaingan yang harus ditaklukkan.
Penggunaan media sosial untuk promosi usaha sudah banyak digunakan, namun tahukan Anda tren penggunaan media sosial dapat berakhir?
Jika pengguna media sosial berkurang atau bahkan tidak ada maka media sosial tidak bisa lagi diandalkan.
Karena itu banyak pebisnis yang mulai membangun kekuatan dengan memanfaatkan Google. Sebagai mesin pencarian no 1 saat ini, Google memiliki masa depan lebih cerah serta cukup efektif sebagai branding produk.
2 Langkah Penting Cara Promosi Di Google?
Menggunakan Google sebagai media promosi tidak bisa didapat dengan cara instan. Anda perlu mempelajari lebih dalam bagaimana cara promosi di Google agar bisnis online shop Anda bisa terus berkembang. Berikut cara promosi online shop di Google
-
Membuat Website
Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah membuat website berkaitan dengan produk yang Anda tawarkan. Penggunaan media sosial saja tidak bisa terus diandalkan karenanya perlu pembuatan website untuk berjaga saat tren media sosial berakhir.
Untuk anda yang belum tahu bagaimana cara membuat website, silahkan pelajari disini : kaffahacademy.com/membuat-website/
Gunakan website sebagai tempat promosi produk, memberikan segala informasi yang diperlukan konsumen. Jangan lupa pula memperkenalkan website Anda sebagai alamat resmi pencarian produk yang Anda miliki.
Dengan demikian konsumen akan tahu kemana bisa menemukan produk Anda selain di media sosial.
- Pelajari SEO (Search Engine Optimization)
SEO adalah teknik untuk mengotimalkan promosi website dalam halaman mesin pencari atau browser. SEO menjadi strategi yang populer dan memiliki kekuatan dalam digital marketing.
Targetnya adalah menempatkan website di halaman pertama hasil pencarian agar mudah ditemukan calon pmbeli.Teknik ini cukup rumit karena halaman pertama mesin pencarian sangat terbatas sementara semua orang ingin ada disana.
Mesin pencari menggunakan algotirma tertentu untuk memilih website yang akan ada di halaman pertama. Seperti yang dilakukan oleh salah satu penyedia Jasa SEO Murah Surabaya, SEOPreneur.co.id
Disinilah kerja SEO dibutuhkan untuk menyesuaikan dengan algoritma. Dengan menemukan kata kunci melalui riset, inilah yang perlu dipelajari.